Thursday, August 20, 2015

MENGUASAI INTERNET Plus Pembuatan Web / OPLOSAN BA-BEL




TUGAS KOMPUTER TERAPAN
MENGUASAI INTERNET
Plus Pembuatan Web







               
        Di susun :

                         Nama    :  Slamet Suradi
                         Nim        : 2031311030


                 JURUSAN BIOLOGI
              FAKULTAS PERTANIAN PERIKANAN DAN BIOLOGI
             UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG
           2013



Bab 1 pendahuluan

Internet sekarang ada dimana-mana ! di warnet, dikantor, bahkan aplikasi mobile yang ringkas  semacam desknote, ponsel, laptop dll. Jika ditanyakan apakah yang menyebabkan internet sangat terkenal ? pasti dijawab dengan fleksibilitas dan keinstan-nan yang disediakan, memang internet dapat menyediakan informasi yang terkini dan dapat diakses melalui berbagai macam browser yang dapat diakses lintas sistem operasi.
            Laptop hampir mirip  dengan desknote, hanya saja desknote tidak memiliki baterai, sehingga  desknote hanya menawarkan  fleksibilitas kemudahan dibawa, tetapi tidak dapat hidup pabila tidak memperoleh supplai listrik.  Karena itulah harga leptop lebih mahal dari desknote untuk spesifikasi komputeryang sama,
            Browser adalah aplikasi yang berguna untuk membuka situs internet , contoh yang terkenal dimasyarakat adalah microsoft internet explorer, mozilla firefox, netscape, communicator, opera.
            Sistem operasi adalah sebuah sofware yang mengatur hardware-hardware agar dapat menjalankan sebuah aplikasi perangkat lunak contoh sistem operasi adalah : windows, linux, macOS, UNIX dll. Untuk lebih mengetahui tentang sistem operasi, silahkan pelajari bidang kajian sistem komputer .




x











           
            Hal yang paling penting di dunia internet dan dapat disebut tulang punggung ( back bone ) penompang internet adalah situs internet ( web site ) karena situs internet adalah tempat yang memungkinkan semua orang saling bertukar informasi dengan mudah dan ringan . dan standar yang sama atau dengan kata lain melalui internet, si pembuat situs intrnet akan yakin bahwa tampilan situs yang dibuatnya akan memiliki tampilan yang sama seperti ketika dibuat , walaupun diakses oleh bermacam- macam browser di seluruh dunia.
1.1.Pengertian internet

Karena pembuatan situs internet pasti berhubungan sekali dengan internet, maka anda harus mengenal internet terlebih dahulu, internet berasal dari kata interconnection networking yang secara bahasa bermakna jaringan yang saling berhubungan,  disebut demikian , karena internet merupakan jaringan komputer-komputer diseluruh dunia yang saling berhubungan dengan bantuan jalur komunikasi













Yang mengatur integrasi dan komunikasi jaringan internet adalah sebuah protokol yang biasa disebut TCP/IP TCP singkatan dari transfer control protokol. Sementara IP singkatan dari interner protokol . TCP berguna untuk memastikan bahwa semua koneksi bekerja secara semestinya. Sementara IP berfungsi melakukan transfer data dari sebuah komputer ke komputerlainnya. Sehingga  TCP/IP secara umum berfungsi memilih rute terbaik untuk transmisi data, atau memilih rute alternatifnya jika suatu rute tidak fisibel untuk transmisi data.
Untuk dapat menikmati layanan internet, anda dapat menghubungi ISP ( internet service provider / penyedia jasa internet ) terdekat dikota anda, atau jika misalnya tidak ingin repot repot melakukan setting dikomputer , maka penulis sarankan untuk datang saja ke WARNET terdekat dari rumah/sekolah anda.
Biaya untuk menikmati layanan internet semakin hari semakin murah , sehingga merupakan tantangan bagi bangsa indonesia untuk dapat memberdayagunakan internet sebagai fasilitas pembantu untuk mencerdaskan bangsa






1.2. Istilah-istilah internet
Untuk lebih memahami tentang internet,  wajib bagi anda untuk mengerti istilah-istilah yang berkaitan dengan internet, atau bahasa kerennya buzzword-buzzword dunia internet
            Istilah-istilahyang akan penulis bahas seperti berikut :
. web : web merupakan fasilitas yang dapat menampilkan data-data yang berupa teks, gambar, bunyi, animasi da situs web,ataun data multimedia lainnya melalui internet.
. WWW ( World Wide Web ) : WWW merupakan kumpulan web server diseluruh dunia yang dapat menyediakan data dan informasi untuk dapat digunakan secara massal.
. situs Web ( Web sites ) : situs web merupakan sebuah alamat tertentu di WWW yang menyediakan informasi tertentu.Untuk membuka sebuah situs web,Anda dapat menggunakan browser sebagaimana telah dijelaskan di atas.Contoh situs web yang terkenal semisal http://www.yahoo.com
∙ Halaman Web( Web Pages) : Halaman web merupakan bagian dari situs web,apabila Situs Web diumpamakan merupakan seperti sebuah buku,maka halaman web merupakan lembaran-lembaran kertas penyusun buku tersebut.Contohnya apabila Anda membuka http://www.yahoo.com dan berpindah antara halaman,maka halaman-halaman yang ditemui tersebut adalah halaman web(web pages)
∙Halaman Muka(Home Page) : homepage merupakan halaman muka dari sebuah situs web,atau ibarat cover muka sebuah buku.Home Page biasanya berupa outline dari isi situs web yang bersangkutan .Misalnya di http://www.yahoo.com,halaman yang Anda jumpai pertama kali adalah Homepage-nya.Homepage biasanya berupa link-link halaman yang ada di dalam situs
Browser: seperti telah dijelaskan di atas,browser adalah aplikasi yang digunakan untuk berselancar di dunia internet.Browser dapat memedu pengguna internet untuk berpindah antar situs web dengan mudah.Browser yang paling terkenal penggunaanya adalah Internet Explorer,tapi akhir-akhir ini ada sebuah browser yang sangat terkenal dengan kehandalannya yang bernama Mozilla Firefox. Untuk mengerti Browser mana  yang paling cocok,silakan coba-coba semua browser yang ada !

Gambar 1-3.Sebuah browser Mozilla Firefox di Windows
∙Download: dowlond adalah kegiatan menyalin data atau informasi dari sebuah situs web ke komputer Anda.
∙Upload : upload adalah kebalikan dari dowload,yakni Anda menyalin data dari komputer.Anda untuk ditampilkan di situs web.
∙Email/Pos elektronik:sebuah surat yang dapat dikirim melalui internet atau jaringan
URL(Universal Resource Locator): URL adalah suatu alamat yang menunjukkan sebuah halaman tertentu internet.Contoh URL adalah :http://www.google.com
∙HTTP(Hypertext Transfer Protocol) :HTTP adalah bagian dari sebuah URL yang mengidentifikasi lokasi web,da, digunakan dalam protokol HTML.
∙Hub: hub secara bahasa bermakna pusat,yakni sebuah piranti yang digunakan untuk membuat jaringan
∙Client: client adalah komputer pengakses internet
∙Server: Server adalah komputer di internet yang berfungsi menyediakan file-file dan layanan kepada client.
∙Modem: Modem singkatan dari Modulator Demodulator, merupakan piranti yang digunakan oleh sebuah komputer untuk dapat berkomunikasi dengan komputer lain melalui kabel telepon.Cara kerjanya melalui proses modulasi,yakni pengubahan sinyal elektronik menjadi sinyal audio/suara untuk kemufian ditransfer melalui telepon.Apabila sudah sampai ke komputer penerima maka sinyal audio tersebut mengalami demodulasi sehingga dapat diubah kembali menjadi sinyal elektronik yang dimengerti oleh komputer.Sehingga kerja modem adalah melakukan modulasi dan demodulasi secara bergantian,
∙Telepon: Telepon adalah alat komunikasi yang diketemukan oleh penemu Amerika yang bernama Alexander Graham Bell.Telepon memun gkinkan orang berkomunikasi melalaui suara,di Indonesia Provider utama telepon adalah PT.Telkom,Tbk,Tapi sekarang banyak pula yang ikut meminjam jaringan PT.Telkom ataupun yang membangun jaringan sendiri sehingga mampu menyediakan layanan telekomunikasi seperti:Telkom(Sempati dan kartu halo),Indosat(Matrix,Mentari,IM3 Smart),XL(Bebas,Jempol dll),fren Esia.Telepon masih merupakan media komunikasi paling penting yang digunakan untuk berinternet.
∙Hyperlink: Hyperlink atau disebut link saja merupakan sebuah fasilitas yang sangat berperan mepopulerkan penggunaan internet,karena mampu merefensikan sebuah teks atau gambar ke alamat lain di belantara internet.
∙TCP/IP(Transmission Control Protocol/Internet Protocol):TCP/IP merupakan kumpulan metode-metode yang digunakan untuk menghubungi sever. TCP/IP Merupakan  bahasa standarisasi untuk internet.
∙IP9(Internet Protocol):IP merupakan protokol yang digunakan dalam internet,secara teknis bermakna  suatu bentuk pengisian dan pengalamatan data-data dan informasi yang akan dikirim melalui internet.
∙Alamat IP(IP Address) Alamat IP seperti alamat rumah,berfungsi sebagai identitas komputer dalam  jaringan TCP/IP.Bentuk dari alamat IP biasanya terdiri dari 4 segmen dan tiap segmen ditulis menggunakan angka dari 0 sampai 255,contoh alamat IP seperti berikut:196.128.0.15
∙Mesin pencari(Search Engine).Mesin pencari merupakan sebuah situs web yang dapat digunakan untuk melakukan pencarian informasi tertentu dengan cara memasukkan kata kunci(keywords) pencarian.Contoh mesin pencari yang populer di internet adalah www.google.com,www.Yahoo.com

1.3 Aplikasi-aplikasi pembuat situs
     
           Internet telah menjadi perkara yang sangat umum bagi setiap orang,sehingga aplikasi-aplikasi pembuat situs pun semakin dipermudah,karena apa?Karena tidak semua orang yang ingin membuat situs adalah seorang profesional.Mungkin mereka adalah pengguna komputer rumahan yang ingin membuat situs hanya untuk Menampilakan data pribadinya,atau ingin menampilkan foto-foto koleksinya.
           Apapun tujuannya pembuatan situs, Anda tidak perlu belajar menuliskan kode HTML dari awl dan tidak perlu sampai mengernyitkan dahi karena kesulitaan (walaupun apabila ada waktu,penulis menyarankan untuk belajar juga HTML)
           Buku ini menawarkan solusi menyeluruh bagimana bersahabat dengan internet,membuat situs internet,dan bagaimana caranya agar halaman web yang telah dibuat di komputer dapat di-upload ke internet sehingga dapat dinikmati oleh pengunjung di seluruh dunia.
            Aplikasi-aplikasi untuk membuat halaman web banyak sekali,tetapi penulis hanya akan menyebutkan beberapa aplikasi terkenal dan memberikan komentar untuk masing-masing aplikasi:

1.3.1 Microsoft Front Page
                     Front Page merupakan aplikasi pembuat software yang paling mudah dan lengkap, Didesain untuk penggunarumahan yang ingin membuat situs dengan mudah.Front Page merupakan satu aplikasi yang sepaket dengan produk Microsoft Office







Gambar 1-4. Logo front page
1.3.2 macromedia dreamweaver
Dreamweaver secara tampilan terlihat lebih rumit dari front page, tetapi bagi beberaapa kalangan yang profesional  dalam desain web, dreamweaver memberikan kebebasan lebih untuk melakukan kostumisasi tampilan web. Sehingga dreamweavermerupakan pilihan bagi orang-orangyang sudah mahir dalam desain web
















Gambar 1-5 pembuatan halamanweb dengan dreamweaver

1.3.3 macromedia flash
      Flash merupakan aplikasi yang biasa digunakan untuk membuat CD interaktif dan animasi kartun. Walaupun bukan alat utama untuk membuat web, tetapi flash juga dapat digunakan untuk membuat web, paling tidak untuk membuat animasi yang akan ditampilkan oleh browser web. Untuk menjadikan animasi flash sebagai halaman web gunakan menu file -> publish preview -> HTML.




















Flash MX



Gambar 1-6 membuat situs dengan flash

1.3.4 microsoft word
      Walaupun tugas utamanya adalah membuat dokumen , word juga handal untuk membuat halaman web . apabila dokumen word yang dibuat memiliki halaman isi ( table of contents ) maka otomatis daftar isi tersebut akan menjadi hyperlinks yang mampu mereferensikan pembaca ke bab yang diinginkan. Untuk menjadi sebuah dokumen microsoft word menjadi tampilan web, maka gunakan menu file -> save as web page





















Gambar 1-7 menu file -> save as web page berguna menjadikan dokumen word  menjadi tampilan web

1.3.5 open office
Open office merupakan officenya linux. Dibuat oleh perusahaan software SUN microsystem. Open office memiliki kelebihan dibanding windows pada kegeratisannya. Menurut penulis open office merupakan aplikasi office masaa depan.





                                    OpenOffice.org 1.1


Gambar 1-8 logo open office
1.4 bahasa pembuat situs
Sementara apabila dilihat dari segi bahasapemrograman pembuatan web, ada 3 bahasa yang terkenal :
1.4.1 HTML                                                                                                                                       Hyper text markUP Language merupakan bahasa utama yang digunakan untuk membuat web . pemrograman HTML dapat dilakukan dengan menggunakan aplikasi pengolah teks standar seperti notepad. Gunakan save as -> nama file + “HTML” untuk menyimpannya untuk menjadi dokumen web, HTML merupakan bahasa yang paling sederhana dan hanya dapat digunakan untuk menampilkan informasi saja.
AliHTML-Notepad




            Gambar 1-9. Pembuatan dokumen HTML dengan Notepad








            Gambar 1-10 hasil situs yang dibuat oleh Notepad
1.4.2 PHP                                                                                                                                           PHP : hypertext preprocessor merupakan bahasa pemrograman pembuatan web yang ditemukan oleh Rasmus Lerdoff. PHP memberikan kemampuan lebih daria HTML dan banyak digunakan karena fitur-fiturnya yang ringan, opensource ( untuk menggunakan tidak perlu bayar )  dan banyak memberikan dukungan terhadapa database ( MYSQL, PostgerSQL, IBM DB2, dll). Untuk belajar tentang PHP, buku yang paling bagus adalah pemrograman web dengan PHP oleh Betha Sidik, diterbitkan oleh penerbit informatika bandung.

1.4.3 ASPX                                                                                                                                        active Server Pages merupakan PHP-nya Microsoft, memiliki kemampuan yang hampir sama dengan PHP , kelebihan ASPX dari PHP adalah dukungan teknis yang diberikan oleh Mikrososft apabila diminta, Hal ini merupakan konsekuensi karena dalam memperoleh aplikasi pembuatASPX, anda harus membayarkan sejumlah uang kepada vendor microsoft. Bahasa pemrograman yang biasa digunakan untuk membuat situs ASPX adalah VisualStudio.NET atau dapat juga menggunakan MicrosoftASP.NET Web Matrix Project.




                
                      













            Gambar 1-11 aplikasi pembuatan situs ASPX














            Gambar 1-12 contoh situs ASPX

            Cara cara membuat situs akan dijelaskan dibab 3, sekarang penulis aakan memandu anda melalui tutorial dibab 2 tentang bagaiman acara berselancar diinternet.









Bab 2 Berselancar di internet

            Berselancar diinternet sangatlah menyenangkan manfaat yang didapat juga beragam dengan syarat anda harus menguasai teknik besreta tips  ‘n Trick dalam menjelajah internet . sekarang penulis asumsikan anda telahterhubung diinternet , apabila belum maka lihatlah di lampiran tentang cara menghubungkan komputer keinternet atau jika tidak ingin susah-susah silahkan kewarnet terdekat dari tempat tinggal anda
2.1 Mengenal Lingkungan kerja browser
            Browser merupakan kendaraan yang dipakai untuk menjelajah dunia internet, sebelum menjelaskan kegiatan kegiatan yang dapat dilakukan dengan internet , penulis akan terlebih dahulu menjelaskan tentang mengenal lingkungan kerja browser.
            Browser yang penulis bahas adalah internet explorer, untuk mempelajari lingkungan kerja internet explorer anda tidak perlu terhubung ke internet (supaya tidak boros ) , bahkan dapat dilakukan dikomputer anda sendiri walaupun tidak dapat mengakses halaman web diluar, tetapi cara ini cukup efektif apabila hanya ingin mengerti lingkungan kerja internet explorer saja.
            Tampilan standar dari mikrosoft internet explorer adalah seperti berikut ini:


X



            Ganbar 2-1 tampilan standar internet explorer
           
Toolbar dari internet explorer memiliki beberapa tombol yang sangat diperlukan dalam menjelajah internet. Tombol tombol ini harus dimengerti fungsinya, karena fungsinya analog dengan pedal rem , pedal gas , bahkan klakson sebuah mobil
            Toolbar dari internet explorer memiliki beberapa tombol yang sangat diperlukan dalam menjelajah internet. Tombol tombol ini harus dimengerti fungsinya, karena fungsinya analog dengan pedal rem , pedal gas , bahkan klakson sebuah mobil

































            Gambar  2.1 toolbar internet explorer
            Penulis akan menjelaskan fungsi-fungsi dari beberapa tombol toolbar
1.      Tombol mundur

Berguna untuk untuk menuju kehalaman yang sebelumnya pernah diakses
2.      Tombol maju

Berguna untuk mengembalikan penjelajahan kekondisi sebelum ditekan tombol mundur
3.      Tombol stop

            Berguna untuk mengentikanproses loading halaman web
4.      Tombol reflesh

Berguna untuk melakukan proses loading kembali keawal
5.      Tombol home

Berguna untuk menuju halaman home yang didefinisikan diinternet explorer
6.      Tombol cari

Bergunauntuk menampilkan jendela pencarian , dimana jendela pencarian berguna untuk membantu proses pencarian diinternet



7.      Tombol favorit

Berguna untuk menampilkan jendela faforit, jendela favorit adalah jendela yang berjtujuan mengelompokkan situs-situs yang disukai sehingga tidak menggalami kesulitan apabila ingin mengaksesnya lagi.














Gambar 2-3 jendela favorit ( sebelah kiri ) analog seperti buku telpon yang menyimpan alamat situs-situs yang kita sukai untuk dikunjungi

8.      Tombol media

Berguna untuk menampilkan windows media player , berguna jika ingin mendengarkan siaran berita radio, atau mendengarkan file-file video dari luar negri, tetapi untuk mendengarkan file-file video atau suara diperlukan koneksi internet yang kuat, sehingga apabila anda hanya menggunakan kabel telepon, sulit untuk memanfaatkan fasilitas ini. Penulis pernah punya pengalaman mendengarkan siaran radio BBC london melalui jaringan ITB yang langsung berhubungan ke satelit, walaupun demikian waktu untuk loading masih terlalu lama dan kuarng fleksibel untuk indonesia. Tetapi mengingat teknologi internet dan komputer selalu berkembang mungkin suatu saat anda dapat mendengarkan siaran televisidari seluruh dunia hanya dengan duduk saja didepan komputer anda, tanpa harus memsang parabola atau berlangganan indovision.






            Gambar 2-4 jendela media ( di sebelah kiri ) berguna untuk menghubungkan windows media player dengan koneksi internet

9.      Tombol History

Berguna untuk melihat sejarah penjelajhan yang dilakukan dengan fasilitas history anda akan dapat melihat situs apa-apa saja yang pernah dikunjungi







            Gambar 2-5 tombol history/ riwayat ( disebelah kiri ) yang berguna menampilkan sejarah pengembaraan anda didunia internet

10.  Tombol surat

Berguna untuk memanggil layanan email client Mikrosoft Outlook. Mikrosoft Outlook sangat berguna jika anda ingin melakukan penghematan biaya internet . penghematan biaya dikarenakan anda tidak terus harus tersambung ke internet apabila ingin menulis email atau melihat email.penulis tidak akan membahas outlook karena bukan merupakan fokus buku ini :

                                




















                    Gambar 2-6 microsoft Outlook
11.  Tombol printer

Digunakan untuk melakukan pencetakan halaman web

12.  Ditoolbar ada bagian yang paling penting, yakni textbox alamat
alamat

http://localhost/index.aspx
Yang berguna untuk mencantumkan alamat halaman web yang ingin dicari :

2.2 Mengatur opsi Browser
                Browser seperti halnya mobil perlu untuk disetting sehingga dapat dikerjakan secara optimal , bedanya mobil merupakan kendaraan untuk menjelajah jalan, browser merupakan kendaraan untuk menjelajah internet . untuk melakukan setting pada browser silahkan lakukan langkh-langkah dibawah ini:
1.      Klik menu alat -> opsi internet
alat


       Opsi internet
                  Gambar 2-7 menu alat -> opsi internet
2.      Sehingga muncul jendela opsi internet tab umum






Gambar 2-8 tab umum dari jendela opsi internet

3.      Dari tab umum
umum
Anda dapat mengatur opsi home ( laman ), opsi home adalah opsi yang menentukan halaman awal yang di load ketika internet explorer pertama kali dibuka. Opsi home dapat diisi alamat situs tertentu seperti http;//www.yahoo.com atau dapat juga diisi alamat jaringan lokal seperti  http://localhost/index.aspx















Gambar 2-9 opsi home atau didalam windows indonesia = laman

4.      Jika ketika awal membuka internet explorer anda ingin agar textbox halaman dikosongi saja, maka tekan tombol use blank  atau di windows indonesia nama tombolnyamenjadi gunakan lowong
Gunakan lowong











Gambar 2-10 opsi home ( laman ) setelah dikosongi

5.      Map history ( riwayat) merupakan folder yang bertugas menampung daftar riwayat penjelajah untuk di tampilkan dijendela history. Untuk menentukan panjang history, yang ingin disimpan , silahkan atur numerical up down digroup box riwayat:





11

Hapus riwayat
              Gambar 2-11 pengaturan history ( riwayat ) yang ingin ditampilkan

6.      Masih di tab umum

Perhatikan tombol-tombol dibagian bawah ! untuk mengganti warna dari link internet explorer silahkan klik tombol warna / color


Sehingga akan munculjendela warna  yang akan membantu anda menentukan warna yang diinginkan bagi link yang sudah dkunjungi dan link yang dikunjungi


 Gambar 2-12 penentuan warna untuk link yang sudah dikunjungi dan link yang  belum dikinjungi.
7.      Untuk mengubahwarna standar, silahkan klik tombol berwarna disebelah kanan tulisan terkunjungi dan belum terkunjungi didalam group box link , sehingga muncul color dialok dan pilih warna yang diinginkan:

                Gambar 2-13 color dialog
8.      Sementara untuk mengubah font, silahkan klik tombol font
font
Di tab umum sehingga akan ada jendela dialog untuk menentukan jenis font yang diinginkan, perubahan font langsung dapat diliahat di browser silhkan coba-coba atur font hingga didapatkan konfigurasi font yang paling nyaman dimata anda.








Gambar 2-14 jendela font

9.      Sementara tombol bahasa berfungsi mengaktifkan bahasa-bahasa yang didukung oleh internet explorer apabila anda sering berkunjung ke situs yang menggunakan bahasa asing, terlebih-lebih tulisannya juga tidak setandar alfabet ( seperti bahasa arab rusia jepang china dll) maka sepatutnya anda menginstall bahasa bahasa yang di inginkan melalui tombol ini untuk menambah bahasa silahkan tekan tombol tambah
tambah
Sehingga akan muncul bahasa bahasa yang di akomodasi oleh windows.



Gambar 2-15 bahasa –bahasa yang didukung internet explorer

10.  Sekarang pindahlah ke tab keamanan
keamanan
Dijendela opsi internet, maka anda akan menemukan tampilan yang berfungsi mengatur tingkat keamanan pengguna internet untuk siap-siap zona penjelajah.


Gambar 2-16 zona-zona penjelajah internet

11.  Untuk mengatur keamanan, silakan pilih salah satu zona lalu atur apakah ingin menggunakan tingkat keamanan asali ( default) atau ingin diatur sesuai  dngan keinginan sesuai selera sendiri ( custom).

 Gambar 2-17 pengaturan tingkat keamanan sebuah zona penjelajah
12.  Untuk mengatur opsi tigkat lanjut silahkan klik tab tingkat lanjut
Tingkat lanjut
Disini anda dapat mengatut opsi pencetakan (print ), menentukan media apa saja yang boleh ditampilkan (fil, gambar, suara) karena jika koneksi internet anada lambat, maka mungkin anda ingin agar gambar dan film tidak perlu ditampilkan, dll . silahkan pilih checkboxpada item yang ingin dipilih, untuk mengaktikan opsi, dan jika ingin mengembalikan setelh ke kondisi awal silakan tekan tombol pulihkan asali yang menyebabkan internet explorer mengembalikan konfigurasi setelah dalam kondisi awal bawaan.


Gambar 2-18  sehingga dapat bekerja lebih efisckbox item-item pengaturan

13.  Nah, selesai. Anda sudah dapat mengatur browser sehingga dapat bekerja lebih efisien.

2.3. mengakses halaman web
Untuk mengakses halaman web sangat mudah, ikuti langkah-langkah berikut ini.
1.      Buka browser dan perhatikan textbox alamat lalu ketikkan alamat halaman web yang ingin dituju. Penulis contohnya dengan membuka situs http://www.ilmukomputer.com, ilustrasinya sbb :

            Gambar 2-19 pengisian alamat di browser
2.      Setelah alamat selese ditulis, silahkan tekan langsung tombol enter ke keyboard atau menekan tombol pergidisebelah kanan toolbar alamat
3.      Penekanan tombol pergi akan menyebabbkan browser melakukan loading alamat yang dituju, sehingga hasilnya seperti ini:

            Gambar  2-20 hasil loading http://ilmukomputer.com
4.      Ok anda telah berhasil melakukan pengaksesan halaman web, mudah bukan. Untuk mengakses halaman web, tidak harus dengan browser, bahkan dapat juga dilakukan dengan cara mengetikkan alamat tertentu langsung dibagian alamat jendela windows explorer, silahkan coba sendiri




            Gambar 2-21 pemasukkan alamat situs langsung diwindows explorer
2.4 menyimpan halaman web
            Misalnya anda melihat sebuah halaman web yang mengasyikkan dan inginmenyimpannya menjsdi sebuah file yang dapat disimpan dikompur srhingga dapat dilihat tanpa harus terhubung keinternet, gunakanlah cara-cara berikut ini untuk melakukannya :
1.      Misalkan ada sebuah halaman web spp :

            Gambar 2-22 contoh halaman web yang akan disimpan
2.      Untuk menyimpan halaman tersebut didalam hard disk, silahkan klik menu berkas -> simpan sebagai ( atau jika menggunakan windows )berbahasa inggris analog dengan menu file -> save as ).

            Gambar 2-23 menu berkas -> save as (analog dengan file -> save as )
3.      Sehingga muncul jendela save filedialog untuk menentukan nana file dan tempst file yang akan dibuat silahkan pilih tempat yang menyenangkan dan tekan tobol simpan . apabila sudah selesai

            Gambar 2-24 jendela save file dialog
4.      Setelah ditekan tobol simpan maka browser akan menyimpannya kedalam tempat yang suadah ditentulan dan terlihat sebuah jendela yang disebut progress bar yang bertugas memantau kemajuan proses penyimpanan.

            Gambar 2-25 progress bar penyimpanan halaman web

Gambar 2-29 homepage www.google.co.id

2.      Isikan kata kunci (keywords) pencarian dibagian textbox, kata kunci merupakan kata penunjuk tentang topik atau tema pencarian . disisni penulis mencontohkan dengan hal-hal yang berkaitan dengan komputer.

            Gambar 2-30 pengisian keywoards dengan kata “computer”
3.      Tekan tombol enter di keyboard, atau dapat juga dengan menekan tombol mesin cari google
4.      Selang beberapa waktu kemudian, akan ada hasil pencarian yang ditampilkan oleh google

            Gambar 2-31 hasil pencarian oleh google
5.      Apabila hasil pencarian banyak sekali, maka google akan memberikan indeks halaman hasil pencarian :

      Gambar 2-32 indeks halaman hasil pencarian
6.      Untuk melihat situs dari daftar yang ada, silakan klik pada link situs yang diinginkan, disini misalnya penulis hendak melihar situsnya apple computer:

            Gambar 2-33 link dari situs www.apple.com
7.      Setelah diklik maka akan muncul situs resmi dari apple computer :

Gambar 2-34 situs resmi apple computer
8.      Silahkan coba lakukan pencarian dengan keyword lainnya.
9.      Search engine biasanya menyediakan juga pencarian berbasis gambar, hal ini karena gambar merupakn salah satu elemen data diinternet yang memegang peranan sangat penting ( selain file video dan file suara ) untuk melakukan pencarian berbasis gambar di google, silahkan perhatiakn halaman utama dari http://www.google.co.id lalu klik menu gambar dan ketikkan kata kunci pencarian = “computer”sehingga tampilan menjadi seperti berikut :

            Gambar 2-35 pencarian gambar menggunakan google
10.  Setelah ditekan tombol cari gambar maka google akan mulai bekerja dan beberapapa kemudian akan menampilkan semua gambar hasil pencarian yang memiliki kata kunci “computer”beserta ukuran gambarnya dalam pixel,ukuran filenya, dan alamat situs yang menampung gambar tersebut . pencarian menggunakan kategori gambar lebih menarik dan interaktif :

            Gambar 2-36 gambar hasil pencarian dengan menggunakan kata kunci “computer”
11.  Sama seperti pencarian berbasis halaman web, untuk menuju kesitus penampung gambat yang diinginkan silahkan klik gambar tersebut, sehingga anda akan dibawa kehalaman web-nya :

Gambar 2-37 situs penampng gambar
12.  Untuk search engine yahoo ! cara mencarinya sama saja, di yahoo malah ada fasilitas pencarian menggunakan kategori video. Tapi karena diyahoo pencariannya lebih lambat daripada google,maka para pengamat internet lebih menjagokan google sebagai mesin pencari utama saat ini :

      Gambar 2-38 pencarian di yahoo
13.  selesai
2.6 membuat email
            Email adalah fasilitas diintrnet yang sangat penting, dengan email anda dapat mengirim pesan kepada teman atau saudara merskpun berada diluar negri sekalipun, selain itu yang membuat email banyak digunakanadalah waktu kirimnya yang tidak memerlukan waktu yang lama, karena begitu pesan dikirim langsung sampai dialamat penerima
            Untuk membuat email, silakan ikuti langkah-lanhkah berikut ini :
1.      buka sebuah situs penyelenggara email, disisni dicontohkan dengan http://mail.yahoo.com
2.      setelah sampai di http://mail.yahoo.com, silakan klik link tulisan “get a free yahoo mail” seperti berikut:

            Gambar 2-39 klik pada tulisan “get a free yahoo mail”
3.      akan muncul tampilan berikutnya yang menerangkan 3 paket email yang disediakan oleh yahoo

            Gambar 2-40 paket email yang sediakan yahoo, yanggratis disebelah kiri
4.      dari ketiga paket trsebut hanya ada satu yang gratis, yakni yang terletak paling kiri, email yang gratis memiliki tulisan FREE
5.      untuk membuat email gratisan, silakan klik tombol sign up for yahoo ! mail

            Gambar 2-41 menu sign up for yahoo ! mail
6.      sehingga muncul tampilan pengisian data pribadi, silakan isiskan data pribadi anda, apabila tidak ingin memberikan data pribadi, silakan isikan dengan identitas samaran,. Perhatiakan bahwa teks yang ada di textbox Yahoo ID merupakan calon alamat email yang akan dibuat ( contoh data tutorial ini menggunakan data fiktif yang penulis karang sendiri ).

            Gambar 2-42 pengisian data pribadi
7.      setelah melakukan kegiatan yang disebut verifikasi (mencocokkan tulisan dengan gambar tertentu dihalaman yang diaacak), maka klik tombol 1 agree, untuk meneruskan pembuatan email

            Gambar 2-43 proses verifikasi
8.      apabila ada kesalahan selama proses pengisizn data identitas anda, yahoo aka memberikan peringatan dan meminta anda untuk melakukan pengecekan lagi data-data yang telah dimasukkan

            Gambar 2-44 peringatan dari yahoo bahwa yahoo ID sudah ada
9.      terlihat ada data yang salah diberi highlight berwarna kuning, pada kasus ini nama email “emailnyaBudhi2yahoo.com” sudah dimiliki oleh seseorang, karena itu yahoo meminta anda untuk menggantinyasebelum proses dapat dilanjutkan kembali.


            Gambar 2-45 highlight pada data yang salah
10.  silahkan ganti yahoo ID dengan nama lain, misalnya dengan “emailnya_Budiman”

            Gambar 2 -46 penggantian yahoo ID
11.  klik tombol submit untuk kembali meneruskan proses pembuatan email
12.  apabila tidak ada masalah lagi, maka yahoo akan meberitahukan bahwa email sudah dibuat.

            Gambar 2-47 Email yang bernama emailnya_Budiman@yahoo.com sudah terbuat
13.  nah, selesai. Coba praktekkan dengan data anda sehingga anda memiliki alamat email baru.

2.7. Menggunakan Email
            Email digunakan untuk mengirim dan menerima/melihat informasi. Penggunaan email sangaatlah mudah, tetapi anda harus belajar terlebuh dahulu bagaimana cara menggunakannya. Silahkan ikuti langkah-langkah berikut ini

1.      pertama, buka dahulu situs dari dari penyedia layanan email yang anda miliki ( contohnya yahoo diatas ) lalu isikan alamt email (ID) dan password (kata kunci) yang telah didapat kan ketika membuat sebuag email.

            Gambar 2-48 pengisian alamat email (ID) dan password
2.      klik tombol sign in untuk membuka email yang telah ditentuakn ID-nya, sehingga muncul akun email yang bersangkutan

            Gambar 2-49 akun sebuah email

3.      nah,  pertama kali penulis akan mengajari bagaimana cara mengirim email, silakan klik tombol compose sehingga akan terbuka jendela penyusunan teks yang akan dikirim

            Gambar 2-50 jendela penulisan teks email yang akan disusun (compose) untuk dikirim
4.      dijendela compose ada beberapa hal yang harus diprhatikan textbox to berguna untuk menuliskan alamat email penerima surat
5.      textbox subject berguna untuk menuliskan judul dari surat yang akan dikirim
6.      tombol attach files berguna untuk menyertakan lampiran (attachments) apabila diperlukan
7.      kotak besar yang terletak dibawah tombol attach files berguna untuk menulis teks :


            Gambar 2-51 kotak untuk menulis taks
8.      apabila ingin memberikan lampiran berupa file-file tertentu ( misalnay word ,excel, dll) silahkan klikdulu meny attach files dan tekan tombol browse untuk memasukkan file yang diinginkan, sehingga muncul tampilan berikut ini:

Gambar 2-52 pemberian lampiran di yahoo mail

9.      apabial semua file sudah dimasukkan silahkan klik tombol attach files sehingga muncul indikator bahwa yahoo sedang memindahkan file-file tersebut dari koputer anda keselver-nya yahoo:

            Gambar 2-53 indikator proses pemindahan file attachment
10.  sehingga tampilan email akan kembali ke kondisi compose dan terlihat ada teks yang menunjukkan adanya sebuah file yang menjadi lampiran


Gambar 2-54 teks yang menunjukan adanya attachments

11.  ok, email sudah siap intuk dikirim , silahkan tekan tombol sentd yang bergunsa untuk mengirim kan email ke alamat yang sudah dituliskan.
12.  Setelah email terkirim, anda akan memperoleh keterangan dari yahoo mail yang menerangkan bahwa email sudah benar banar terkirim:

            Gambar 2-55 keterangan bahwa email sudah terkirim ke alamat yang telah ditentukan
13.  Berikutnya penulis akan menunjukkan bagaimana mengecek email yang sudah ada di inbox email, dari jendela compose silahkan klik tombol check Mailatau dapat juga dengan menekan teks inbox sehingga yahoo mail akan memperlihatkan email email yang ada di inbox anda. Silakan buka alamat email yang diinginkan.


Gambar 2-56 Email yang ada di inbox

14.  Selesai

2.8 membuat milis
            Milis merupakan sarana untuk berkomunikasidi dunia maya, milis dapat digunakan untuk rapat atau berkonsultasi secara masal. Milis bekerja dengan memanfaatkan teknologi email, milis diatur oleh sebuah email utama yang disediakan oleh provider milis 9misalnya yahoogroup). Apabila seseorang yang terdaftar dimilis mengirikan email kealamat emil utama tersebut maka, email utama akan mem-forward isi email tersebut kesemua anggota milis, sehingga semua anggota milis dapat menikmati email tersebut dengan tampilan yang sama , dan apabila dibalas , maka balasan yang dikirimkan ke alamat utama tersebut akan disebarkan kepada semua anggota milusyang terdaftar.
            Nah, untuk membuat milis, silahkan ikuti langkah-langkah dibawah ini :
1.      Dalam tutorial ini penulis menggunakan fasilitas dari yahoogroup. Pertama pastikan anda memiliki akun silahkan lihat bab 2.6 diatas tentang membuat email
2.      Apabila sudah memiliki mail silahkan buka http://www.groups.yahoo.com



            Gambar 2-57 halaman login di yahoogroup
3.      Berikan yahooID yang anda miliki pada textbox yahooID dan sertakan juga passwordnya

            Gambar 2-58 pengisian YahooID dan password
4.      Setelah yahooID dan password sudah dimasukkan silahkan klik menu sign in
5.      Maka anda akan masuk kepada halaman muka dari yahoogroup. Halama muka berisi penjelasan tentang apa itu yahoogroup. Bagaimana fitur=fitur yang ada didalamnya, apa saja manfaat yang diperoleh dari yahoogroup dll.










            Gambar 2-59 halaman utama yahoogroup setelah login
6.      Scroll kebawah halaman hingga anda menjumpai groupBox Create Your Own Group dan sebuah linkbertuliskan “start a Group Now” silahkan klik link tersebut.

            Gambar 2-60 link start a group now
7.      Akan muncul sebuah jendela yang memandu anda menentukan kategori dari milis yang akan dibuat, disini penulis contohkan dengan menekankategori computers dan internet







            Ganbar 2-61 kategori computers dan internet
8.      Setelah dipilih kategori Computers dan internet , selanjutnya yahoogroups akan minta anda lebih menspesifikkan kategori dengan memilih sub kategori dari computers dan internet, silahkan pilih ïnternet”

            Gambar 2-62 sub kategori internet
9.      Maka akan muncul tampilan yang menyatakan kategori dari milis yang akan dibuat, apabila anda tidak inginmenambahkan detail kategori lagi, maka anda dapat menekan tombol place my group hereakan tetapi jika masih ingin memperdetikategori maka maka silahkan pilih sub kategori yang diinginkan. Di tutorial ini penulis ingin meletakkannya dikategori komputr dan internet -. Internet saja sehingga tidak perlu menambahkan detil kategori






            Gambar 2-63  penentuan level dari kategori milis
10.  Setelah kategorinya ditentukan berikitnya anda akan memberikan kesempatan untuk menentukan deskripsi atribut-atribut dari milis yang akan dibuat.




            Gambar 2-64 pendeskripsian atribut milis yang akan dibuat
11.  Pada tutorial ini penulis menggunakan nama milis (group name) =”internet enthusiast”, alamat email dari milis  = “internet_enthusiast” dengan karakter underscore”_”dobel , deskripsi milis (describe your group) = ini adalah milis untuk orang-orang yang ingin belajar internet”

            Gambar 2-65 pengisian deskripsi milis
12.   setelah deskripsi darinatribut atribut ditentukn , silahkan tekan tombol       continue untuk melanjutkan atau cancel untuk membtalkan
13.  Setelah ditombol continue berikutnya yahoogroup akan mengecekapakah ada kesalahan dalam pengisian data ? apabila ada kesalahan maka yahoogroup akan memberitahukan kesalahannya dan meminta anda untuk memperbaikikesalahan tersebut

            Gambar 2-66pesan kesalahan oleh yahoogroup
14.  Dari gambar diatas , terlihat bahwa untuk alamat email dari milis yang akan dibuat tidak boleh mengandung duat tandar underscore “_”, maka penulis menggantinya dengan ínernet_Enthusist”yang menggunakan satu underscore sehingga menjadi seperti ini :

            Gambar 2-67 alamat email dari milis setelah diperbaiki dengan cara menghilangkan ssatu underscore”_”
15.  Setelah diperbaiki silahkan klik tombol continue dan anda akan dipandu menyelesaikan langkah terakhir dari pembuatan milis
16.   Langkag akhir adalah penentuan yahoo! Profile dari yahoogroup,profil digunakan untuk menerima alamat email dari milis via yahoo Messengger.


            Gambar 2-68. Penentuan yahoo!profile dari milis yang dibuat
17.  Setelah melakukan validasi dengan cara mencocokkan deretan angka dan huruf yang tertera dihalaman web, maka tekan tombol kontinue untuk secara resmi membuat milis yang telah dikonfigurasikan.

18.  Ok tampilan berikutnya hanya akan merekapitulasi milis yang telah dihasilkan, terlihat bahwa nama group adalah “inernet_Enthusiast” dan emailnya adalah Inernet_Enthusiast@yahoogroups.com


            Gambar 2-69 rekapitulasi nama, home page dan email dari milisyang telah dibuat
19.  Untuk melihat alamat emailuntuk berlangganan (subscribe), berhenti berlangganan (unsubscribe) dari milis inernet_Enthusiast yang baru duat maka silahkan klik  menu home page nya http://www.groups.yahoo.com sehingga akan muncul tampilan berikut :

            Gambar 2-70 alamat alamat email dari milis
20.  Nah selesai anda sekrang suah bisa membuat milis diinternet, mudah sekali bukan ?

2.9. Bergabung dan keluar milis
            Digambar 2.70. diatas tertera beberapa alamat milis, untuk bergabung maka silahkan kirimemail kosong ke alamat subscribe.
            Sementara jika ingin berhenti berlangganan layanan milis maka silahkan email kosong ke alamat unsubscribe.

2.10. menggunakan mIRC
            Chatting merupakan fasilitas internet yang banyak digunakan, apabila digunakan sebagaimana mestinya chatting dapat menghasilkan manfaat yang banyak
Cara untuk melakukan chatting seperti berikut
1.      Buka Mirc dengan cara menekan menu start -> program -> m IRC
           




Gambar 2-71 menu start -> program -> m IRC

2.      Maka akan muncul jendela utama m IRC dan sebuah jendela kecil yang bernama  m IRC options yang berguna sebagai tempat untuk pengisian full name, e-mail address, nicjname, alternativedan nama selver.











            Gambar 2-72 jendela m IRC options
3.      Untuk langsung menyambungkan diri keselver, silakan klik tombol connect to selver
4.      Sehingga akan muncul teks teks yang akan memenuhi jendela m IRC yang menandakan bahwa prosespenyambungan keselver sedang dilakukan

            Gambar 2-73 teks yang menunjukan proses koneksi keselver

5.      Setelah koneksi berhasil, maka akan muncul sebuah jendelayang berguna untuk bergabung ke channel tertentu didunia chat, apabila tidak ada jendela yang muncul maka silahkan klik tombol join channel di toolbar untuk menampilkannya.

            Gambar 2-74jendela untuk bergabung dengan channel tertentu ( dicontohkan chanel#computer)
6.      Apabila sudah mnuliskan nama channel yang ingin diikuti, silakan klik tombol joins sehingga m IRC akan memproses nama anda untuk dimsukkan kechannel tersebut
7.      Apabila sudah masuk channel , akan ada tampilan untuk chatting







            Gambar 2-75 jendela chatting di channel #COMPUTER
8.      Contoh m IRC ketika berchatting seperti berikut, terlihat bahwa identitas yang dipakai ketika chatting adalah identitas nickname

            Gambar 2-76 jendela m IRC ketika Chatting
9.      Apabila sudah selesai melakukan chatting, silakan keluar dengan menekan control box close diujung kanan atas jendela m IRC



Gambar 2-77jendela konfirmasi untuk keluar
10.  Nah selesai. Mirc juga dapat dijalankan di linux dengan memanfaatkan fitur crossover WINE








Bab 3 Belajar Membuat halaman Web



            Cara membuat halaman web sangat bervariasi, dari mulai yang mudah, menengah hingga yang agak rumit. Pertama tama penulis akan memandu anda untuk membuat halaman web dengan notepad.

3.1. membuat halaman web dengan Notepad
            Untuk membuat halaman web dengan notepad lakukan langkag langkah berikut :

1 klik menu mulai -> semua praogram -> aksesori -> notepad


Gambar 3-1 menu untuk mengakses notepad

2. maka akan muncul notepad, silahkan ketikkan kode HTML dari halaman web yang ingin dibuat





Gambar 3-2 tampilan notepad

3. diasumsikan anda belum terlalu mengerti HTML , nah tulis saja teks speti berikut ini :






Gambar 3.3 contoh kode HTML awal

5.      Penulis akan menjelaskan makna teks HTML-nya,didalam HTML penulisan kode dilakukan dengsn menggunakan tag pembukadan tag penutup
6.      Nah, untuk langkah selanjutnya, coba ketikkan teks di bagian body halaman sperti berikut:





 Gambar 3-4 pengisian teks dibagian body
7.      Nah sebelum dilanjutkan, tentu anda ingin melihat dulu hasil dari halaman sederhana yang telah dibuat. Caranya klik menu berkas -> simpan sebagai ( apabila menggunakan windows berbahasa indonesia) atau klik menu file -> save as apabila menggunakan windows biasa











Gambar 3-5 menu berkas -> simpan sebagai
8.      Sehingga muncul sebuah jendela yang disebut jendela save file dialog seperti berikut:




Gambar  3-6 jendela save file dialog
9.      Jangan langsung menekan tombol simpan , karena akan menyimpan notepad menyimpannya dalam format file teks biasa . padahal untuk menampilkan sebagai halaman web harus disimpan dalam format HTML .karena itu , tulislah di textbox nama berkas/file name teks m”mencobabuatWeb.HTML”. “perhatikan bahwa setelah nama file ada titik”.”dan diikutu”HTML”







Gambar 3-7 pengisian textbox nama berkas
10.  Klik tombol simpan untuk menyimpannya
11.  Notepadnya jangan ditutupdahulu !nah dari file yang telah dismpan tersebut. Coba dibuka dengan cara klik 2x, pasti akan erlihattampilan sbb;



 Gambar 3-8 hasil halaman web sederhana dengan notepad
12.  Coba berpindah ketampilan notepad, dan tambahkan baris barudengan tulisan”ini adalah paragraf keduanya “






Gambar 3-9kode HTML yang baru
13.  Coba klik tombol reflesh di toolbar browser






Gambar 3-10 tombol reflesh di toolbar
14.  Sehingga tampilan akan menjadi seperti berikut


Gambar 3-11 tampilan baru halaman web
15.  Apabila ingin membuat 2 paragraf, maka tambahkan kode sehingga seperti berikut, lalu klik menu berkas -> simpan






<HTML>


<HTML>
Gambar 3-12 penambahan tag “<p>”dan “</p>”
16.  Coba tekan tombol reflesh di toolbar browser, pasti akan berubah tampilannya :









Gambar 3-13tampilan setelah diberi tag”<p>”dan “<p>”
17.  Untuk mencoba trik lainnya , silahkan belajar lebih lanjut tentang HTML !
18.  Sebagai latihan , coba buat tampilan seperti ini :







Gambar 3-14 soal latihan
19.  Selesai








3.2 membuat halamanweb dengan front page
            Dibab 3.2 ini, penulis akan mencontohkan pembuatan halaman web dengan menggunakan aplikasi front page















Gambar 3-15 logo front page 2013
3.2.1 memulai front page
            Untuk memulai front page, silahkan ikuti langkah langkah berikut ini ;
1.      Untuk mengakss front page silakan pertama kali klik menu mulai -> semua program
è Mikrosoft office -> mikrosoft office front page 2003



















Gambar 3-16 menu mulai -> semua program -> mikrosoft office -> mikrosoft office front page 2003
2.      Sehingga muncul jendela utama mikrosoft front page

















Gambar 3-17 jendela utama mikrosoft front page
3.2.2.  mengenal lingkungan kerja front page
            Lingkungan kerja front page dapat terdiri dari elemen-elemen berikut ini :
1.      Judul, merupakan bagian atas daripada jendela front page, berguna seperti halnya nama orang untuk mengidentifikasi halaman web yang sedang diedit, beserta menunjukkan lokasinya di hard disk.

Mikrosoft front page
Gambar 3-18 judul

2.      Menu utama , merupakan menu yang terjulur (drop down ) apabila menu menu di bawah judul di klik


Gambar 3-19 menu utama

3.      Toolbar, merupakan kumpulan tombol tombolyang terletak di bawah menu utama dan berguna untuk mengakses fungsi fungsi yang palingsering digunakan di front page
4.      Status bar , terletak dibagian paling bawah dari jendela front page
5.      Area kerja merupakan bagian utama untuk melakukan pengolahan halaman web, apabila diklik tab web site, maka area kerja akan menampilakan folder situs dari front page.



 Gambar 3-22 area kerja

6.      View bar, berguna apabila anda ingin berpindah pindah antar tampilan folder, remote web site, reports, navigation, hyperlink, dan tasks
7.       
3.2.3 mengakhiri front page
            Untuk mengakhiri front pag, ada 2 cara yang pertama
1.      menekan menu file -> exit atau Alt +F4
2.      menekan 2x Ctrl menu close disebelah kanan atas


X
Gambar 3-24 penekanan control box close

3.2.4 membuat situs
1. pertama pastikan folder websitedikomputer anda dalam kondisi kosong, apabila ada satu file htm, maka silahkan dihapusdahulu dengan memilih halaman tersebut lalu klik kanan dan pilih menu delete





X delete





Gambar 3-25 tampilan folder web site yang kosong
2.sekarang coba buat sebuah halaman baru dengan cara melakukan klik kanan dan pilih menu new -> blank page











Gambar 3-26 menu new -> blank page

3. apabila sebelumnya tidak ada halaman web satupun, lalu ada perintah pembuatan web melalui menu new -> blank page mka otomatis halaman yang dibuat pertama kali adalah indexhtm yang merupakan halaman muka (homepage) dari situs front page
Name                       title



Gambar  3-27 hasil penciptakan halaman web baru

3.      coba buat halaman web satu lagi dengan cara melakukan klik kanan dan memilih menu new -> blank page, sehingga akan terlihat 1 lagi halaman web baru seperti berikit ini :

Index.htm
Halaman ke 1 .htm

5. ok, sekarang coba klik 2X index.htm, sehingga akan muncul tab index.htmdisamping kanan tab folder  web sites,


website







Silahkan klik di sini
Gambar 3-29 pengisian kalimat

5.      berikutnya kembali lagi ke tab web sites dan klik 2x halaman ke-1.htm lalu isikan dengan kata berikut “ini adalah halaman ke-1”sehingga tampilan jendela front pagemenjadi seperti berikut :











Inilah halaman ke- 1
Gambar 3-30 pemgisian teks dihalaman ke -1

7. save kedua halama web tersebut dengan melakukan klik kanan pada tab dan pilih menu save

            save

             close
Gambar3-31 menu pop up untuk menyimpan hasil pegerjaan

3.2.5 membuat hyperlink
1. buka homepageyang telah dibuat dan pilih teks’sini “yang terletak diakhir kalimatdengan cara melakukan kik 2x ditengah tengah teks hingga teks tertutupi oeh wana hitam :


Silahkan klik di
sini

Gambar  3-32 pemilihan teks”sini”
3.      klik kanan diatas teks “sini”yang telah terpilihtersebut lalunpilih menu hyperlink






Gambar  3-33 menu pop up Hyperlink

4.      sehingga muncullah jendela insert hyperlink yang meminta anda menspesifikasikan file yang ingin dituju apabila link yang ingin. Pada tutorial ini silakan piih halaman ke-1.htm lalu tekan tombol ok

x



Halaman ke 1










ok
cancel




            Gambar 3-34 jendela insert Hyperlink
5.      maka “teks “akan berubah warnanya menjadi biru, dan memiliki garis bawah yang menandakan bahwa teks Yang bersangkutan adalah sebuah link. Apa bila mouse didekatkan pada tulisan tersebut, maka pointer akan berubah tandaya akan berubah menjadi sebuah tangan.
Silakan klik di
sini

6.      nah, pembuatan hyperlink telah selesai, silakan tekan menu F12 untuk melihat halaman web dalam browser , akan ada peringatan untuk menyimpan hasil pengerjan dan tekan saja tombol yes

x
   yes
no
  !

6. setelah broser terbuka, silakan klik teks “sini”yang telah diberi Hyperlink.



Silakan klik di sini


7.      setelah tertekan , maka browser akan dibawa anda berpindah menuju ke halaman ke-1.htm sbb ;



x
dokuments







8. apabila setelah melihat lihat halaman ke -1.htm anda ingin kembali keindex,ht. Maka silakan klik tombol mundur di toolbar
9. selesai, anda telah berlatih membuat hyperlink.


3.2.6 memasukkan gambar
            Memasukkan gambar ada banyak cara ,yang paling digunakan adalah dari clipart dan dari file gambaryang sidah ada.karena itu penulis akan membahas 2 cara tersebut ‘;
3.2.6.1 dari klipart
            Klipart adalah koleksi gambar yang telah disediakan oleh microsoft office, clipar dapat digunakan oleh semua aplikasiyang termasuk keluarga microsoft office: word, excel,power point,access, infopath, publiser dll. Cara untuk memasukkan gambar dari clipart sbb :
1.      letakkan pointermouse pada tempat tertentu dihalaman web, dimana tempat tersebut merupakan tempat yang akan dimasuki gambar. Lalu tekan menu insert -> picture -> clip Art :













Gambar 3-39 menu insert -> picture -> clip art


2.      disebelah kanan akan muncul jendela clip art, silakan isikan kata kunci untuk mencari tema clip art yang diinginkan , ditutorialini penulis contohkan dengan kata ïnternet”lalu tekan tombol go atau langsung menekan enter di  keyboard

internet
go
Gambar 3-40 pengisian kata kunci”intenet”
3.      beberapa detik kmudian akan muncul hasil pencarian, untuk memasukkan kehalaman web, silakan klik 2x pada gambar yang diinginkan atau lakukan drag ana drop,yakni melakukan kliknpada gambar lalu menggeserkan menuju kehalaman web tanpa melepaskan penekanan pada mouse, setelah gambar berada diatas daerah yang diinginkan dihalaman web, baru penekanan mouse dilepaskan .










Gambar 3-41 hasil pencarian

4.      setelah gambar dmasukkan kehalaman web , silahkan publish ke browser!akan ada permintaan untuk menyimpan gambar yang telah dimasukkan kedalam web ke folder images dari folder web sites, klik change folder, masukkan ke folder images dan tekan ok













Gambar 3-42 penyimapanan gambar kefolder images

5.      akan terlihat tampilan gambar  halaman web yang sudah dibuat di browser komputer









Gambar 3-43 tampilan halaman web dengan gambar
6.      selesai, gambar juga dapat diberikan fasilitas hiperlink, untuk membuat hyperlink dengan gambar caranya sama dengan langkah langkah pembuatan hyperlink dengan teks, silakan dicoba !

3.2.6.2   dari file gambar
untuk memasukkan gambar dari sebuah file , caranya hampir sama dengan dari clip art,  bedanya front pge akan menanyakan alamat file gambar yangakan dibuat, sebagai ganti memasukkan kata kunci  untuk pencarian clip art.
1        pertama letakkan pointer mouse pada tempat yang ingin dimasukkan gambar.
2        Lalu tekan menu insert- picture- from file.










Gambar 3-44 menu insert -> picture -> from file

3        Akan muncul jendela Open file Dialog yang akan meminta Anda menentukan         filke mana yang akan dimsukkan kehalaman web, untuk memasukkan gambar yang dinginkan dapat ditekan tombol insert setelah sebelumnya menekan file gambar yang dimaksud.







            Gambar  3-45 pemilihan gambar yang ingin dimasukkan
4        Jika gambar sedang masuk ke halaman web silahkan tekan tombol F12 di keyboard sehingga halaman web akan dibuka di browser.








            Gambar 3-46 halaman web dengan gambar yang telah dimasukkan
5        Selesai.

3.2.7         Menggunakan Navigation
             Pembuatan situs yang baik tidak hanya bersandar pada keahlian membuat satu atau dua buah halaman web yang bagus, ada satu hal lagi yang penting yakni manajemen pembuatan situs yang efisien dan efektif. Yang dimaksud dengan manajemen pembuatan situs adalah sebuah gambaran blue print tentaang situs yang akan dibuat sehingga ketika situs tersebut sudah dibangun , tidak ada kebingungan tentang bagaimana konfigurasi antar halamannya.
             Karena itu di sub bab ini, penulis akan memperkenalkan fasilitas Front Page, yakni Navigation, dengan langsung memperagakan langkah-langkah tutorial sebagai berikut:
1.      Untuk memulai tutorial, silakan hapus semua halaman web yang ada di Folder Web Sites termasuk index.htm sehingga halaman web akan menjadi kosong.









            Gambar 3-47 folder web sites kosong

2.      Masih di Tab Web Sites, silakan klik bagian bawah di Tab Navigation,  Navigation masih kosong.



To create a home page, click new page on the toolbar

            Gambar 3-48 area kerja di tab navigation

3.      Untuk menambah halaman baru, silakan klik tombol New Page atau dapat juga dengan melakukan klik kanan di area kerja dan memilih menu New-> Top Page



Top page




                        Gambar 3-49 menu pop up new -> top page

4.      Apabila sebelumnya kosong, penambahan halaman baru akan menyebabkan dibuatnya index.htm yang merupakan halaman muka (homepage) dari situs. Buatlah beberapa halaman lagi, atur letaknya dan beri nama baru.

Home page

Halaman 11

Halaman 12
Halaman 21
Halaman 22
            Gambar 3-50 halaman – halaman web yang sudah dibuat

5.      Dari Tab Navigation terlihat bahwa Homepage memiliki hubungan dengan halaman 11 dan halaman 12. Sementara halaman12 memiliki hubungan ke halaman21 dan halaman 22. perhatikan bahwa Tab Navigation tidak langsung memberikan link ke halaman di bawahnya secara fisik, tetapi hanya memberikan gambaran blue print agar mempermudah pembuatan situs. Diharapkan sebelum proses pembuatan web dimulai, semua kerabat kerja yang akan ditugasi membuat situs tersebut sudah mengerti gambaran situs yang akan dibuat.
6.      Untuk melihat file yang telah terbuat, silakan buka Tab Folder di bagian bawah Tab Web Sites.








Gambar 3-51 halaman halaman web yang sudah dibuat tab navigator


7.      Nah, Navigation sudah dibuat, sekarang kita akan mengolah semua halaman web yang ada menjadi sebuah situs yang akan di-upload di internet.
3.2.8         Finishing Homepage
            Sekarang kita akan menyelesaikan satu per satu dari halaman yang telah dibuat di Tab Navigation, yang pertama adalah index.htm yang merupakan homepage dari situs. Silakan klik 2x pada index.htm sehingga akan muncul tampilan kosong.











            Gambar 3-52 tampilan index.htm masih kosong

            Dalam mengerjakan index.htm ada satu hal yang wajib dibuat, yakni 2 link ke halaman_12.htm hal ini merupakan konsekuensi dari navigasi index.htm.








Gambar 3-53 home pagememiliki 2 navigasi, yakni kehalaman 11(halaman_11.htm) dan halaman 12 (halaman_12.htm)

            Pembuatan hyperlink-nya bebas, bisa berbasis teks, atau berbasis gambar.










3.2.9          Finishing Halaman_11.htm
Halaman 1 letaknya di jendela Navigation seperti berikut, bermakna bahwa paling tidakhalaman_11.htm harus menyediakan link untuk kembali ke homepage, yakni index.htm.

                         
   Home page

Halaman 11

Gambar 3-58 letak halaman_22.htm di tab navigation
        Buat layout seprti dibawah ini, dan buat sebuah link untuk kembali ke halaman utama index.htm (Untuk membuat layout seperti dibawah diperlukan fitur Layer untuk membuatnya silakan kli ikon layer di Toolbar.dan untuk membuat background dari layer silakan klik kanan di layer lalu pilih opsi Layer Properties kemudian Border and Shading).










Gambar 3-59 halaman_11.htm


















            Gambar 3-60 halaman_11.htm under linux




3.2.10     Finishing Halaman_12.htm
Halaman_12.htm apabila dilihat di Tab Navigation.






                                     






Gambar 3-62 letak halaman_12.htm di tab navigation

Dari gambar di atas, terlihat bahwa di halaman_12.htm harus menyediakan 1 buah link ke Homepage (index.htm) dan 2 link masing-masing ke halaman_21.htm dan halaman_22.htm.




x










            Gambar 3-63 layout dari halaman_12.htm
3.2.11     finishing halaman_22.htm
buat layout halaman_22.htm

Pembuat software
            Gambar 3-65 layout halaman_21.htm


Untuk membuat tabel ,gunakan fasilitas create table dengan menekan tombol insert table














            Gambar  3-66 tombol insert table
Buat layout halaman_22.htm


Core competence

pastikan ada1 link yang mengembalikan tampila ke halaman_12.htm,hal ini karena halaman_22.htm terletak dibawah halaman_12.htm ditab navigation. Nah, semua halaman sudah dibuat, berikutnya penulis akan mengubah semua ekstensi.htm menjadi.html karena ksrena akan di aploud ke http://www.geocities.com.

3.2.13    mengubah ekstensi menjadi.html
karena akan diupload ke geocities, penulis harus mengubah ekstensinya ke.html terlebih dahulu,karena html lebih fleksibel dalam penempatanyadi internet. Cara untuk mengubah sbb:
1.      klik tab folder ditab web sites
2.      pilih sebuah halaman web, lalu klik tombol F2 dikeyboad untuk melakukan rename pada ektensi , ganti ekstensi.htm menjadi. Html :











            Gambar 3-69perubahan ekstensi.htm menjadi.html
3.      maka akan muncul jendela rename yang akan memberikan konfirmasi apakah akan mengupdate hyperlink yang sudah ada. Hal ini diperlukan agar referensi sebelumya yang ke ekstensi .htm ikut terupdate, pilih yes untuk memvalidasi pilihan.

x












            Gambar 3-70 jendela konfirmasi rename
4.      apakah sudah dilakukan rename, maka semua halaman akan menjadi berekstensi .html:







                        Gambar 3-71 semua halaman berekstensi .html
5.      nah, silakan buka folder My Dokuments, dan perhatikan ada beberapa file yang diperlukan sebelum anda membuka terhubung keinternet atau berangkat kewarnet:






            Gambar 3=72 file-file yang harus disiapakn

6.      difolder imagesada satu gambar, yakni gambar pesawatyang digunakan (gambar yang ada dikomputer anda akan berbeda tergantung jenis gambar yang akan digunakan).





            Gambar 3-73 isi folder images
7.      Nah , copy semua file tersebut ke flash disk atau bila muat kedisket dan anda siap pergi kewarnet
8.      Selesai
3.3. upload halaman web ke internet
3.3.1 upload ke geocities
            Dibagianini, penulis akan memandu anda bagaimana melakukan upload halaman web yang sudah dibuat dikomputer ke interne, sehingga bisa dinikmati oleh pengguna internetdiseluruh dunia. Karena diasumsikan anda tidak memiliki alamat situs komersial, maka penulis akan mencontohkan dengan menguploadnya kepenyedia situs gratis di internet yakni geocties . untuk melakukan upload file ke geocities sangatlah mudah , karena geocitiesmilik yahoo sehingga dapat digunakan hanya dengan memanfaatkan yahooID yang telah anda miliki ketika membuat email yahoo.
            Langkah-langkah untuk upload file ke geocities seperti berikut :
1.      Ketikkan alamat www.geocities.yahoo.com ditextbox alamat pada browser dehingga akan muncul tampilan seperti berikut:




            Gambar 3-74 homepage geocities
2.      Masukkan yahooID dan password untuk masuk kehalaman utama





Gambar 3-75 pemasukkan yahooID dan password

3.      Maka apaabila anda belum pernah masukke geocities, geocities akan meminta anda menspesifikasikan jenis iklan yang akan ditampilankan dihalaman web (karena gratis geocities memilikiilan)


x


Gambar  3-76 penentuan tema iklan

4.      Setelah tema iklan ditentamaka akan muncul rekap alamat situs yang anda miliki:


Gambar 3-77 rekapitulasi alamat situs yang dimiliki

5.      Setelah konfigurasi selesai, maka ketik tulisan “build your web sit now!”sehingga anda akan diajak menuju jendela utama. Cari group box yang bernama advance toolbox

6.      Silahkan pilih menu file manager, sehingga tampilan akan berpindah  kebagian file manage. File manager dalah bagian yang bertugas mengkonfigurasi halaman-halamanweb diserver (geocities), dan berfungsi layaknya windows explorer diwindows.








Gambar 3-79 tampilan file manager

7.      Tugas anda difile manager adalah membuat kondisi seperti explorer. Yakni memasukkan indek.html, haaman_11.html. halaman_12.html halaman_21.html dan halaman_22.html. cara untuk meletakkan halaman-halaman web tersebut ketempatnya dengan cara menekan menu upload files disebelah kanan, sehingga muncul tampilan berikut:














            Gambar 3-80 tampilan untuk upload file-file halaman HTML

8.      Ketika tombol brose diklik, maka akan ada perintah untuk memilih file-file yang akan di upload. Silakan pilih semua file HTML yang ada, untuk folder emages. Akan du-upload dengan cara yang lain dilangkah berikutnya.








Cancel
Gambar 3-81 pemilihan semua file HTML

9.      Setelah semuanya dipilih, maka silakan tekan tombol upload files dan semua halaman web akan seketika berpindah keserver geocities.

  x





            Gambar 3-82 semua halaman web sukses du upload

10.  Berikutnya penulis akan mebuat folder  images, untukmembuatnya silakan berpindah kehalaman file manager dan klik tombol create subdirektories












subdirectories

            Gambar 3-83 tombol create subdirectories

11.  Beri nama “images” denganmengetikkannya texbox ditampilan berikutnya:








Cancel
Gambar 3-84 penamaan sub-directori baru

12.  Setelah direktori baru terbentuk , berikutnya upload file gambar yang ada, hal ini agar halaman web dapat menampilkan gambar pesawat yang di referensikan dari halaman web

13.  Untuk meng-upload file gambar silahkan ketik tombol upload file ketika anda sedang berada pada direktori “images”tekan tombol browse






Upload files

Clear

            Gambar 3-85 tampilan untuk upload

14.  Tombol browse berguna untuk memilih file gambar yang diinginkan.









File name :
Files of type :

cancel
Gambar  3-86 pemilihan file gambar yang diinginkan

15.  Setelah file gambar dipilih, berikutnya silahkan klik tombol upload files
16.  Maka dibawah direktori yang baru akan ada file gambar baru, apabila dilihat di file manager akan seperti berikut:

Up one level
            Gambar 3-87 file gambar yang baru di upload
17.  Nah, selesai. Untuk menetapkan perubhan silahkan klik menu Reflesh File Manager.
Reflesh file manager
            Gambar 3-88 tombol reflesh file manager
18.  Untuk membuat situs yang telah dibuat, silakan buka halaman web di alamat www.geocities.com/emailnya_budiman,
19.  Nah, penulis sudah se;esai mendemokan bagaimana cara membuat situs dari mulai tahap pembuatannya sampai penyajiannya diinternet, untuk membuat situs dengan tampilan lebih çantik’ dan menarik, silakan gunakan kreatifitas anda.























Bab 4 Lampiran


4.1 menghubungkan komputer ke internet
            Dibawah ini adalah langkah-langkah cara menghubunkan ke internet, untuk melakukan tutorial ini komputer ynag anda miliki harus memiliki modem. ISP yang penulis contohkan dalam tutorial ini adalah telkomNET instan.

1.      Klik menu start -> control panel

Control panel

            Gambar 4.1 menu start -> control panel
2.      Akan muncul jendela control panel

Control panel
                        Gambar 4.2 jendela control panel
3.      Pilih ikon Network anda dan internet connection
Network and internet connection
                        Gambar ikon Network anda dan internet connection
4.      Lalu muncul jendela berikutnya dan pilih Network Connection.
Network connection

5.      Akan muncul jendela Network Connection, silakan pilih Create New Connection
6.      Jendela berikutnya adalah jendela selamat datang, langsung saja klik tombol next
7.      Muncul tahap berikutnya, yakni Network Connection Type, silakan pilih Connect to the internet dan tekan tombol next
8.      Tampilan berikutnya menanyakan tentang bagaiman acara yang diinginkan untuk berhubungan keinternet, pilih opsi set up my connection  manually karena penulis akan mendemokan dngan menggunakan fasilitas tekomnet instan.
9.      Ditampilan internet connection,silakan pilih opsi connect using dialUP modem, karena telkomnet instan menggunakan modem dan jaringan telpon untuk berhubungan ke ISP
10.  Silakan isi nama koneksi yang ingin dibuat, penamaan ini bebas asal mudah diingat.
11.  Tampilan berikutnya meminta anda untuk memasukkan nomor telepon , slakan isi dengan nomor akses telkomnet instan “0809-8-9999”. Ingatkan iklannya
12.  Masukkan user name dan password dengan user name = “telkomnet@instan” dan password = “telkom”
13.  Langkah langkah pembuatan koneksi telah selesai sehingga muncul jendela completing new connection wizard, silakan klik tombol finish.
14.  Untuk mengakses koneksi yang sudah dibuat , silakan tekan menu start -> connect to ->[koneksi yang baru dibuat]
15.  Sehingga muncul opsi telkomnet instan, jika inginterhubung ke internet, silakan tekan tombolDial
16.  Ketika proses dialing, maka akan ada jendela yang menandakan bahwa proses sedang berlangsung, tunggu hingga tersambung
17.  selesai

No comments:

Post a Comment